Uncategorized

Efek dari Kurang Tidur 5 Jam Sehari

CERITAPIANOQQ – Efek dari Kurang Tidur 5 Jam Sehari. Kualitas, pola, dan durasi tidur dapat bervariasi di setiap negara, tetapi satu hal yang pasti, masih banyak orang yang kurang tidur.

Inilah Efeknya Kalau Kamu Cuma Tidur 5 Jam Sehari
Efek dari Kurang Tidur 5 Jam Sehari

Philips Global Sleep Survey 2019 melibatkan lebih dari 11.000 orang dewasa dari 12 negara. Di perkirakan 62 persen orang dewasa di seluruh dunia merasa bahwa mereka tidak bisa tidur nyenyak saat tidur. Kehilangan hanya 1 atau 2 jam tidur per malam bisa memiliki dampak yang sama pada fungsi motorik layaknya tidak tidur selama 1 atau 2 hari penuh.

Waktu tidur yang di sarankan adalah 7 jam atau lebih per malam, yang di anggap sebagai kebutuhan kesehatan untuk orang dewasa. Nah, inilah efeknya kalau kamu cuma tidur 5 jam sehari.

Utang tidur kronis

AGENPOKERBERKUALITAS – Kebanyakan orang butuh antara 7,5 jam dan 9 jam tidur nyenyak setiap malam, dan tidur lebih lama pada hari mengimbangi tidur 5 atau 6 jam semalam selama sisa minggu tersebut.

Utang tidur yang di sebabkan oleh kekurangan tidur terus-menerus tidak hanya makin sulit di kenali dan makin banyak terakumulasi, yang meliputi penambahan berat badan, dia betes, penyakit jantung, dan kehilangan ingatan.

Tubuh tidur dalam tahapan yang bergeser setiap 90 menit selama rata-rata 8 jam semalam. Gangguan tidur atau kebiasaan buruk yang menghalangi perkembangan ini menyebabkan utang tidur. Merasa lelah dan lesu terjadi akibat tidak cukup tidur atau mengalami kualitas tidur yang buruk.

Gangguan mental

Harvard Health mencatat hubungan yang kuat antara tidur dan kesehatan mental—pasien dengan kecemasan dan depresi sering kali juga mengalami masalah tidur.

Efek lain dari kurang tidur termasuk berkurangnya kemampuan untuk berpikir jernih, bereaksi dengan cepat, dan membentuk ingatan. Efek mental ini membuat pekerjaan, belajar, dan aktivitas berpikir sehari-hari menjadi lebih sulit selain juga dapat memengaruhi hubungan interpersonal.

Gangguan mental umum ditambah peningkatan kemungkinan depresi klinis dan penyalahgunaan zat membuat pekerja yang kurang tidur menjadi risiko perekrutan. Memperkirakan bahwa rata-rata perusahaan dalam daftar Fortune 500 kehilangan sekitar $80 juta per tahun karena kelelahan karyawan, seperti dilansir Livestrong

Gangguan fisik

Better Sleep Council mencatat ketangkasan fisik, koordinasi, dan energi yang kena dampak negatif dari kualitas tidur yang tidak mencukupi. Fungsi jantung, daya tahan fisik, dan waktu reaksi juga terganggu saat seseorang tidak cukup tidur. National Sleep Foundation mengatakan terdapat peningkatan risiko masalah sistem kekebalan dan sistem saraf, obesitas, dan dia betes pada orang dengan gangguan tidur.

Akan tetapi, mungkin efek fisik yang paling berbahaya dari kurang tidur adalah kombinasi dari pengemudi yang mengantuk dan berkendara. Sebagai gambaran, data dari National Highway Traffic Safety Administration di Amerika Serikat mencatat lebih dari 72.000 kecelakaan dan 800 kematian pada tahun 2013 terjadi akibat mengantuk saat mengemudi.

Lakukan ini untuk memperbaiki kualitas tidur

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *