Uncategorized

3 Hero Mage Counter Assassin Terbaik di Mobile Legends

3 Hero Mage Counter Assassin Terbaik di Mobile Legends

PIANOQQ LOUNGE – 3 Hero Mage Counter Assassin Terbaik di Mobile Legends Pada game Mobile Legends, hero mage identik dengan gameplay yang mengandalkan serangan magic damage tinggi dan menyerang pada posisi lini belakang pertarungan. Hero tipe ini biasanya menjadi incaran utama bagi assassin musuh karena kurangnya skill escape yang dimiliki. Assassin musuh mampu melakukan serangan terhadap hero mage dengan bebas menggunakan kombinasi skill mematikan.

Namun, terdapat beberapa hero mage yang terbukti mampu melakukan serangan mematikan terhadap assassin lawan. Hero mage counter assassin terbaik di Mobile Legends berikut ini mampu melakukan eliminasi dengan serangan burst magic damage tinggi. Berikut merupakan rekomendasi hero mage counter assassin terbaik di Mobile Legends.

1. Eudora punya burst damage tinggi

3 Hero Mage Counter Assassin Terbaik di Mobile Legends

Eudora merupakan hero bertipe mage dengan kombinasi skill mematikan terutama saat menghadapi hero assassin yang memiliki total HP rendah. Hero ini mampu melakukan burst damage tinggi dengan efek stun sehingga membuat assassin tidak berdaya melawannya. Kombinasi skill 2 ball lightning, skill 1 forked lightning dan skill ultimate thunder’s wrath menjadi sangat mematikan karena dapat menyerang hero lawan secara tiba-tiba.

Hero ini tidak memiliki kemampuan escape untuk melarikan diri dari serangan hero lawan. Oleh karena itu, kamu perlu menggunakan spell flicker untuk melakukan inisiasi serangan maupun melarikan diri dengan mudah. Perlu kamu perhatikan bahwa Eudora hanya efektif ketika menghadapi hero dengan total HP rendah seperti hero bertipe mage, marksman maupun assassin. Jadi, kamu dapat bersembunyi di semak-semak sambil menunggu hero tersebut mendekatimu dan berikan serangan kejutan yang mematikan.

2. Kadita punya skill mengerikan

3 Hero Mage Counter Assassin Terbaik di Mobile Legends

Kadita merupakan hero mage atau assassin yang dapat kamu gunakan sebagai roamer maupun midlaner dengan bebas. Hero ini memiliki kombinasi skill dengan efek CC yang tinggi dan mampu menghentikan serangan assassin musuh dan membuatnya kesulitan. Kadita memiliki pasif thalassophobia yang mampu memulihkan sejumlah HP ketika terkena damage oleh musuh.

Hero ini memiliki skill 1 ocean ode yang membuat Kadita memiliki mobilitas tinggi untuk dapat menyerang musuh maupun melarikan diri dari kejaran hero lawan. Skill ultimate rough waves akan memberikan burst magic damage tinggi yang sangat mematikan terutama ketika mengenai hero dengan total HP rendah. Dengan kemampuan burst magic damage tinggi, kamu dapat melakukan kombinasi tambahan menggunakan spell petrify agar assassin musuh menjadi semakin tidak berdaya saat melawan Kadita.

3. Lunox dengan magic damage bertubi-tubi

3 Hero Mage Counter Assassin Terbaik di Mobile Legends

Lunox merupakan hero bertipe mage dengan kemampuan burst damage tinggi dan dapat digunakan untuk menyerang hero musuh secara berulang kali. Hero ini memiliki skill 1 yang mampu memulihkan sejumlah HP dan akan meningkat berdasarkan banyaknya lawan atau minion. Lunox memiliki dua skill ultimate yang dapat kamu pilih berdasarkan jenis stack yang ada.

Pertama, skill ultimate power of order: brilliance akan membuatnya memasuki mode light barrier yang tidak dapat di serang oleh hero lawan dengan memberikan sejumlah magic damage. Sedangkan, skill ultimate power of chaos: darkening akan membuat Lunox mampu melakukan serangan skill 2 secara terus menerus tanpa adanya coodlown. Hero ini memiliki tingkat kesulitan yang cukup tinggi sehingga kurang cocok di gunakan oleh pemula.

Rekomendasi hero mage counter assassin terbaik di Mobile Legends tadi bisa di gunakan untuk mengisi posisi midlaner, ketika musuh memilih hero bertipe assassin seperti Lancelot, Gusion dan lain sebagainya. Kamu dapat menggunakan salah satu dari hero di atas dengan memperhatikan kemampuanmu dalam menggunakan hero tersebut.

Dan itu lah 3 Hero Mage Counter Assassin Terbaik di Mobile Legends

SUMBER : PIANOQQ

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *