BERITA KESEHATAN BERITA UNIK TIPS & TRICK

Penyebab Telapak Tangan Berkeringat

CERITAPIANOQQ – Penyebab Telapak Tangan Berkeringat Dalam Kesehatan bisa membuat kita kesulitan ketika memegang sesuatu atau malu jika hendak berjabat tangan.

Untungnya, kondisi ini bisa di tangani dengan beberapa cara, mulai dari menghindari faktor pencetusnya hingga penanganan medis dari dokter.

Penyebab Telapak Tangan Berkeringat Dalam Kesehatan antara lain:

Para ahli tidak mengetahui dengan pasti kenapa telapak tangan berkeringat secara berlebihan. Kondisi ini di duga di sebabkan oleh kelenjar keringat di daerah tersebut yang menjadi lebih aktif dan sensitif.

Kelenjar keringat akan terstimulasi oleh saraf apabila seseorang merasa emosional, seperti terlalu bersemangat, gugup, dan takut atau cemas, serta banyak bergerak, kepanasan, atau mengonsumsi makanan pedas. Nah, ketika saraf bereaksi berlebihan, tubuh pun bisa banjir keringat, termasuk di telapak tangan.

Cara Mengatasi Telapak Tangan Berkeringat

Hindari pemicunya

Untuk mencegah telapak tangan berkeringat lebih banyak, hindarilah berbagai hal yang dapat menjadi pemicunya, seperti makanan pedas, kafein, atau kepanasan. Jika faktor pemicunya tidak di ketahui, coba buat catatan terkait apa saja yang di konsumsi atau aktivitas yang di jalani sebelum tangan bekeringat.

Gunakan produk yang mengandung aluminum chloride

Anda bisa menggunakan antiperspirant atau salep yang mengandung aluminum chloride untuk mengatasi telapak tangan berkeringat. Di anjurkan untuk berkonsultasi dengan dokter terlebih dahulu sebelum menggunakannya, sebab aluminum chloride dapat menimbulkan iritasi dan perih di kulit.

Lakukan teknik relaksasi

Tubuh akan menjadi mudah berkeringat saat sedang mengalami stres. Untuk mengatasi keringat berlebih di tangan, coba lakukan beberapa teknik relaksasi, seperti menarik napas panjang, meditasi, dan mendengarkan musik yang pelan atau lagu favorit.

Penanganan Telapak Tangan Berkeringat Secara Medis

Obat-obatan

Untuk mengurangi keringat berlebih, dokter dapat meresepkan obat antikolinergik. Obat ini bekerja dengan cara mengurangi stimulasi saraf di kelenjar keringat, sehingga produksi keringat berkurang.

Suntik botox

Kebanyakan orang mengenal suntik botox sebagai prosedur kecantikan. Namun, sebenarnya suntik botox juga dapat membantu mengurangi produksi keringat berlebih. Biasanya keringat akan mulai berkurang 4–5 hari setelah penyuntikan, dan efek ini dapat di rasakan hingga sekitar 4 bulan.

Iontophoresis

Pengobatan untuk telapak tangan berkeringat ini di lakukan dengan menggunakan arus listrik berdaya kecil. Caranya, telapak tangan di masukkan ke dalam wadah kecil berisi air, kemudian arus listrik akan di alirkan melalui air dari mesin khusus.

Iontophoresis memang tidak berbahaya, tetapi dapat menyebabkan kesemutan. Pengobatan ini di larang untuk di lakukan oleh ibu hamil, mereka yang sedang menggunakan alat pacu jantung, atau yang di dalam tubuhnya terdapat implan logam.

Operasi

Jika cara lainnya tidak berhasil, cara terakhir yang bisa di lakukan untuk mengatasi telapak tangan berkeringat adalah operasi. Pembedahan di lakukan dengan memotong saraf yang mengendalikan kelenjar keringat di telapak tangan.

Sumber Terpercaya Cuan Tanpa Batas

Penyebab Telapak Tangan Berkeringat

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *